Dalam rangka pelaksanaan
program bantuan biaya pendidikan BIDIKMISI PTAI Tahun 2013 di lingkungan
Kementerian Agama, dengan ini disampaikan hal-hal sebagai berikut:
1. Program bantuan biaya
pendidikan Bidikmisi PTAI adalah bantuan biaya penyelenggaraan pendidikan dan
bantuan biaya hidup bagi mahasiswa PTAIN yang memiliki potensi akademik baik
dan tidak mampu secara ekonomi.
2. Perguruan Tinggi
Penyelenggaran (PTP) Bidikmisi PTAI di lingkungan Kementerian Agama sebanyak 52
PTAIN yang tersebar di seluruh Indonesia.
3. Jumlah kuota mahasiswa yang
akan mengikuti program bantuan pendidikan Bidikmisi pada PTAI sebanyak 2.215
orang.
4. Informasi lebih lanjut
tentang program bantuan biaya pendidikan Bidikmisi pada PTAI dapat langsung
menghubungi bagian kemahasiswaan pada masing-masing PTAIN.
Download
: (rincian kuota)(Surat Edaran)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar